Senin, 30 Juli 2012

Perjalanan paling uhuuy :D

Wah lama nggak posting nih, akhirnya ada niat spontanitas untuk posting. Kali ini aku hanya sekedar share tentang perjalanan terakhir di tahun 2011-2012. Sebenarnya tiap perjalanan aku bikin catper. Tapi karena sudah lupa bahkan tanggalnya pun juga lupa. ya saya rapel saja deh jadi satu entri. Yang penting ada bukti. Kata wisbek sih no pict = HOAX

1.  Merapi (2900 mdpl)
Terlaksana juga akhirnya ndaki Merapi, bersama ex-Scooter (Amik, Bowo, Fatya, Amrun, JJ, Enggar, Kebo, Doko, dan satu lagi siapa ya ?) Kita ambil jalur Selo. Berangkat pukul 12 malam dan sampai Pasar Bubrah sunrise. Lalu sebagian dari kita ada yang muncak dan ada yang bertamasya ke Geger Boyo. Ini nih fotonya :









2.   Sindoro (3153 mdpl)
Ini merupakan pendakian Vachera paling gayeng, glory, dan happy. Bekal logistik turah turah, suguhan pemandangan nan indah. Kami ber-9 (Saya, Dito, Bowo, Wisbek, Fiki, Comenk, Fanda, Moses dan Henrry) Perjalanan makan waktu 2 hari semalam, sayang aku nggak muncak karena sakit, jadi stuck di pos 3. Nih fotonya :











3. Slamet (3432 mdpl)
Gunung tertinggi ke 2 di Jawa cuy ! Perjalanan mendaki gunung Slamet adalah yang terberat menurut saya. Medanya yang nanjak terus, hutan masih padat khususnya Jalaur Baturaden, dan logistik kita turah turah tapi cuma Mie Instan dan sarden, airnya pun juga mepet. Tapi saya akui perjalan Slamet guayenge puol ! Perjalanan memakan waktu 4 hari 3 malam, bersama para pendaki senior lho ! (Mas Kampes, Zaki, Taufik, Sigit, Koko, Cak Topik, Afik, Bowo) aku cupu dewe. 
naik via Bambangan turun Baturaden.
Fotonya :




Sementara itu. Nantikan rapelan edisi berikutnya !